Peran Perangkat Lunak Dan Pengelompokan
A. Peran Perangkat Lunak
Komputer
hanyalah sekedar mesin yang tidak dapat
melakukan tugas yang di kehendaki pemakai sekiranya tidak di dukung oleh
perangkat lunak (software). komputer bukan seperti teko ajaib milik aladin,
yang dapat mengeluarkan jin dan jin itu dapat di perintahkan untuk melakukan
apa saja oleh tuannya. sebagai contoh, anda tidak akan bisa beermain catur
dengan komputer kalau anda belum menginstal software atau perangkat lunak
permainan catur pada komputer anda.
Perangkat
lunak sesungguhnya adalah program. sebagaimana yang telah anda ketahui, program
adalah deretan instruksi yang digunakan untuk mengendalikan komputer sehingga
komputer dapat melakukan tindakan sesuai yang di kehendaki pembuatnya. dalam
hal ini, pembuat telah mengatur komputer sehingga kmputer memenuhi kebutuhan
pemakai. program umumnya dibuat oleh vendor perangkat lunak (misal microsoft)
ataupun perseorangan. tentu saja, jika anda menguasai salah satu bahasa
pemrograman, anda bisa membuat sendiri program yang anda kehendaki.
B. Pengelompokan Perangkat Lunak
1.
PERANGKAT LUNAK
APLIKASI(application software)
Adalah progam yang
ditujukan untuk menyelesaikan suatu permasalahan dalam suatu aplikasi.Progam
aplikasi dibuat dengan menggunakan perangkat lunak bahasa(languange software) Perangkat
lunak Aplikasi Tujuan Umum(general purpose application software) Ditulis untuk
keperluan kebanyakan pemakai komputer secara umum.Aplikasi yang banyak
dibutuhkan secara umum.
Contoh dari perangkat
lunak applikasi tujuan umum adalah aplikasi pengolah kata(word
prosesing),kertas kerja elektronik(speedshet), DBMS(data base management
sistem), pengolah grapik(grapick editor),komunikasi(microsoft outlook), dan
lain sebagainya.
Perangkat Lunak
Aplikasi tujuan kusus(special purpose application software)ditulis untuk
keperluan kusus.Aplikasi kushus diorganisasi bisnis yang banyak diperlukan.
Contoh dari aplikasi ini adalah aplikasi buku besar(general
ledgr),pengendalian perssediaan (ineventory control)dan lain sebagainya
Perangkat Lunak Aplikasi dapat
Digolongkan Menjadi:
a, Pernagkat Lunak Hiburan
b. Perangkat Lunak Pendidikan
c.Perangkat Lunak Produktifitass kerja
2. PERANGKAT
LUNAK SISTEM (sistem software)
Atau kadang disebut
dengan perangkat lunak yang mengoperasikan sistem komputernya.Digunakan untuk
mengontrol sumber daya komputer baik yang bersifat internal misalnya RAM maupun
eksterya adalah mengendalikan dan mengkoordinasikan operasi dari sistem komputer.Sistem
operasi terdiri dari :
·
Progam kontrol,yang berfungsi untuk
mengontrol seluruh kegiatan sistem
komputer.
·
Perpustakaan sistem atau disebut system
libary, terdiri dari progam-progam yang melakukan fungsi untuk pemakai.
Contoh dari perangkat lunak sistem
operasi adalah : windows, Unik, Linux, dan sebagainya.
a) Perangkat
lunak sistem buatan (utility)
merupakan progam yang
dipakai secara langsung oleh pemakai komputer untuk melaksanakan kegiatan yang
berhubungan dengan pengendalian/ pengalokasian sumber daya dalam sistem
komputer. Misalnya scandisk pada windows,disk CleanUp,Disk Defragmenter secara
otomatis di sertakan pada komputer ketika progan windows di instal, namun ada
kalanya anda harus menginstalnya tersendiri karena memang bukan bagian dari
sistem operasi, sebagai contoh progam antivirus keluaran McAffee bukanlah
bagian dari windows,berfungsi untuk membersihkan dan mencegah virusndan lain
sebagainya.
b) Perangkat
Lunak device driver
Merupakan progam yang
berfungsi untuk membantu komputer mengendaikan piranti-pianti peripheral,
sebagai contoh jika anda menghubungkan printer ke komputer biasanya anda perlu
menginslal progam bawaan printer agar komputer bisa mengenali printer tersebut.
Progam seperti itulah yang disebut Device Driver.
c) Perangkat
Lunak Bahasa(Languange software)
Merupakan progam yang digunakan
untuk menterjemahkan intruksi-intruksi yang ditulis dalam bahasa pemrogaman ke
dalam bahasa mesin supaya dapat dimengerti oleh komputer.Sebagai contoh sistem
operasi Linux dibuat dengan menggunakan bahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar